Berikan Hal Yang Telah Anda Dapat Kepada Orang Lain.

Sabtu, 13 Oktober 2012

Kelompok Bahasa Pemograman

Posting pada kali ini tentang bahasa pemograman. yuk mari kita simak dengan baik agar ilmu ini dapat bermanfaat.
Bahasa pemogramn terdapat dua macam yaitu bahasa pemograman tingkat rendah dan bahasa pemograman tingkat tinggi. tinggi renndahnya bahasa pemograman di ukur dari bahasa lebih dekat dengan bahasa mesin atau bahasa manusia. semakin dekat dengan mesin bahasa tersebut dikatakan tingkat rendah sedangkan bahasa yang lebih dekat dari bahasa manusia disebut bahasa tingkat tinggi. saya perjelas lagi tentang bahasa pemograman dapat dibaca di bawah ini:

  1. Bahasa Tingkat Rendah. Bahasanya jenis ini dirancang agar setiap intruksinya langsung bisa dikerjakan oleh komputer, tanpa harus melalui penterjemah (translator). Contohnya adalah bahasa mesin (mechine language). Bahasa mesin adalah tersusun atas dari angka biner (0 dan 1)). Setiap perintah dalam bahasa mesin langsung dapat dimengerti dan langsung dikerjakan. Bahasa tingkat rendah bersifat premitif, sederhana dan sulit dimengetrti oleh manusia. Bahasa mesin ini dikelompokkan dalam tingkat rendah karena bahasa ini dekat dengan mesin dan untuk melaksanakan intruksi masih memerlukan penerjemah (translator) oleh assembler kedalam bahasa mesin. Bahasa tingkat rendah merupakan bahasa pemrograman generasi perrtam yang pernah ditulis orang.
  2. Bahasa Tingkat Tinggi. Bahasa jenis ini memudahkan program untuk dipahami lebih manusiawi dan bahasa ini lebih dekat dengan bahasa manusia (terutama bahasa inggris). Kelemahannya, program dalam tingkat tinggi tidak bisa langsung dillaksanakan oleh komputer. Ia perlu diterjemahkan terlebih dahulu oleh translator bahas (yang disebut kompilator atau conmpiler) ke dalam bahasa mesin yang sebekum dieksekusi oleh CPU. Tahapan pemrogramn dan pelaksanaan program komputer digambarkan di bawah ini. contoh bahasa tingkat tinggi adalah Pascal, Ada, Cobal, Basic, Fortran, C, C++ dan sebagainya. Contoh pemrosesan algoritma.

Sebenarnya batasan penggolongan bahasa pemograman itu tidak selalu jelas. Pengertian apa yang dimaksud dengan bahasa tingkat tinggi sering berbeda pada beberapa penulis. Ada seorang penulis yang mengartikannya dengan sudut pandang dari kemudahan cara penggunaannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

slide to unlock

sertakan Sumbernya bila anda mau mengcopy paste artikel ini. iPhone Style, slide to unlock dengan jquery dan CSS3 http://djogzs.blogspot.com/#ixzz2cCrWzdJR Under Creative Commons License: Attribution